Pages

Wednesday, April 3, 2013

Pantau Polis Asuransi Dengan Aplikasi Digital Costumer E- Services

Commonwealth life dalam upayanya untuk memberikan pelayanan terbaik kepada pada nasabahnya, pada awal Maret 2013 lalu meluncurkan aplikasi digital Costumer E- Services, yang akan memberikan kemudahan bagi para nasabahnya dalam memperoleh informasi seputar Polis Asuransi.

Costumer E- Services dari Commonwealth Life dirancang untuk meningkatkan pengalaman para nasabah asuransi dalam memperoleh akses dan informasi terkini yang berkaitan dengan polis asuransi mereka secara cepat, kapan saja dan dimana pun berada melalui komputer, laptop ataupun tablet , Berikut ini adalah layanan dan informasi yang dapat anda peroleh melalui Aplikasi Digital Costumer E- Services dari Commonwealth Life.

Informasi Polis Asuransi - Commonwealth Life Costumer E- Services
Informasi Polis Asuransi - Commonwealth Life Costumer E- Services


1. Layanan Informasi
  • Informasi Ringkasan Polis dan Rangkuman Polis (Polis status Aktif dan Non Aktif)
  • Informasi Profil Polis dan Rincian Polis Informasi Rincian Transaksi dan Histori Perubahan yang sudah diproses maupun yang sedang dalam proses
  • Informasi Rincian Tagihan Premi dan Pembayaran yang dilakukan oleh Nasabah maupun oleh Commonwealth Life kepada Nasabah
  •  Informasi mengenai Status, Persetujuan dan Proses Pembayaran Klaim 
  • Informasi perkembangan Grafik Nilai Investasi Polis Anda
  •  Informasi Merchant dengan penawaran menarik
2. Fasilitas Download Formulir
  •  Anda dapat mengunduh secara mandiri formulir untuk keperluan administrasi polis asuransi jiwa Anda. 
  • Formulir Transaksi Investra
  • FormulirPerubahan Polis (Alteration)
  • Formulir Klaim 
3. Fasilitas Lainnya
  • Perubahan Alamat Korespondensi
  • Kirim dan terima pesan dari CommCenter 
  • Kamus untuk istilah asuransi
Untuk informasi lebih lanjut mengenai aplikasi digital costumer e-services, anda bisa mengunjungi langsung official website Asuransi Jiwa Commonwealth Life http://www.commlife.co.id, atau bisa juga dengan menghubungi Info Pusat Layanan Nasabah Commcenter 500-525.